Pengertian Gadget Jenis-Jenis, Fungsi Dan Fitur

Pengertian Gadget Jenis-Jenis, Fungsi Dan Fitur

Pengertian Gadget

Gadget adalah benda yang termasuk cukup penting bagi orang orang jaman sekarang, Gadget adalah benda yang dapat di katakan sebagai teknologi terkini dan gadget adalah alat yang cukup berguna untuk mencari informasi yang di sebut kan sebagai internet maka dari itu gadget dapat di katakan sebagai inti kehidupan jaman sekarang bagi pekerja dan anak sekolahan.

Dengan funsi nya yang serba bisa dan juga dapat di jadikan sebagai benda hiburan yaitu dapat memainkan beberapa permainan yang dapat menurun kan stres, fungsi fungsi dan fiturnya saat ini sudah sangat berkembang dikarenakan perkembangan jaman yang sangat pesat gadget juga dapat di gunakan sebagai alat penyimpan kenangan atau mengabadikan nya dalam suatu benda yang di katakan sebagai photo atau foto.

Selain itu gadget juga dapat di gunakan sebagai alat untuk bekerja dan mencari pekerjaan melalui internet dengan fitur nya yang sangat mencukupi dan fitur nya yang banyak gadget juga banyak di gunakan oleh pelajar untuk mencari informasi tentang pelajaran yang sedang mereka pelajari karna itu gadget adalah salah satu benda yang sangat penting dan sangat berguna bagi orang orang di jaman sekarang,

Pengertian Gadget – Gadget adalah istilah yang merujuk kepada perangkat elektronik yang memiliki fungsi khusus.

Kata gadget sendiri berasal dari bahasa Inggris yang diartikan sebagai gawai dalam bahasa Indonesia, Selain itu, gadget juga kerap dihubungkan dengan ponsel pintar atau smartphone. Perkembangan gadget sebagai alat elektronik kemudian menjadi suatu kebutuhan. Contohnya pada ponsel dengan sekadar menjadi alat komunikasi, kini berkembang untuk kebutuhan dan gaya hidup,

Sejarah Singkat Gadget

Sejarah atau awal mula kemunculan gadget sesungguhnya tak terlalu dapat dijelaskan secara menyeluruh.

Hal ini karena kata gadget ini tidak menyimbolkan suatu benda ataupun barang, melainkan pada suatu klasifikasi dari beberapa jenis komponen seperti misalnya handphone, Oleh karena itu, saat membahas mengenai sejarah atau awal mula gadget, maka sama halnya dengan membahas sejarah dari perangkat handphone itu sendiri.

Pada awalnya, belum dikenal istilah handphone, karena alat komunikasi ini masih menggunakan perantara kabel (telephone) serta menggunakan sinyal radio dengan istilah Handy Talkie (sekarang Walkie Talkie), Saat itu, perangkat telepon disebut sebagai gadget sepenuhnya karena penggunaannya masih terkesan sulit, bobotnya juga mencapai sekitar 35 pon sehingga menjadi kurang efektif.

Hingga akhirnya, pada generasi ke 1 dan generasi ke 2 perangkat telepon mulai dimodifikasi menjadi lebih ringan dengan menggunakan antena mini serta penggunaan sinyal radio yang lebih rendah, sehingga lebih aman bagi kesehatan para penggunanya, Lalu, setelah memasuki generasi ke 3 sudah mulai dikenalkan juga adanya sistem operasi pada handphone (yaitu diantaranya pada Java, Symbian serta Android).

Di sini, penggunaan internet kemudian mulai digencarkan, bisa dibilang fungsi handphone kemudian menjadi semakin mendekati PC. Lalu, ketika memasuki generasi ke 4 hingga saat ini mulai munculah berbagai istilah smartphone dengan teknologi sinyal 4G,